Luwu Timur, Luwurayapos.com– Satuan Narkoba Polres Luwu Timur berhasil mengungkap kasus peredaran narkoba jenis sabu di Desa Mandiri, Kecamatan Tomoni, pada Senin (7/10). Dalam operasi ini, petugas berhasil mengamankan tiga orang terduga pelaku yang masing-masing berinisial RN (21), SP (50), dan GN (24). Ketiganya dicurigai…
Luwurayapos.com
Berita Terbaru

Dua Desa di Luwu Timur Masuk 10 Besar Lomba Desa Ketahanan Pangan Sulsel
Luwurayapos.com-Dua desa di Kabupaten Luwu Timur, yakni Desa Kertoraharjo di Kecamatan Tomoni Timur dan Desa Kalatiri di Kecamatan Burau, berhasil masuk dalam nominasi 10 besar Lomba Desa Ketahanan Pangan (Ketapang) tingkat Provinsi Sulawesi Selatan tahun 2024. Keberhasilan kedua desa ini diumumkan berdasarkan surat dari Gubernur…

Camat Tomoni Timur Terima Kunjungan Silaturahmi Media Luwurayapos.com
Luwurayapos.com-Camat Tomoni Timur, Yulius, menerima kunjungan dari jajaran manajemen media online Luwu RayaPos com, pada Senin (07/10) di ruang kerjanya. Kunjungan tersebut merupakan bagian dari upaya mempererat silaturahmi sekaligus berbagi informasi terkait publikasi kegiatan pembangunan dan pemerintahan di wilayah kecamatan hingga tingkat desa. Manajemen Luwu…

Masuk 10 Besar Lomba Ketahanan Pangan, Desa Kertoraharjo Dikunjungi Tim Verifikasi
luwurayapos,com-Desa Kertoraharjo, di Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur, berhasil masuk dalam 10 besar Lomba Desa Ketahanan Pangan tingkat Provinsi Sulawesi Selatan tahun 2024. Capaian ini merupakan hasil seleksi ketat yang dilakukan berdasarkan Surat Gubernur Sulawesi Selatan No. 400.14.10/22/13/DKP tertanggal 31 Juli 2024. Pada Jumat…

Dugaan Penipuan, Direktur CV Ria Rental Mobil Polisikan Costumernya
Luwurayapos-Dugaan Penipuan, Direktur CV Ria Rental Mobil Polisikan Costumernya Dugaan Penipuan terjadi di Salah satu pengusaha rental mobil di Kecamatan Tomoni Kabupaten Luwu Timur Direktur CV Ria Rental Mobil (RRM) Muhammad Sidar, kembali melaporkan Costumernya Muhammad Faisal alias MF warga Desa Balaikembang Kecamatan Mangkutana Kabupaten…

PROYEK PEMBANGUNAN PASAR TOMONI BAKAL KENA DENDA KETERLAMBATAN RP.18 JUTA/HARI ?
Luwurayapos-Luwu Timur-Tomoni (3/10/2024)Proyek Pembangunan Pasar Tomoni Sudah berjalan selama ± 70 hari hingga Oktober 2024, dari sisa masa pelaksanaan hinggah akhir tahun , Desember 2024 adalah ±85 hari, kondisi kegiatan di lokasi pekerjaan masih pada tahap konstruksi pondasi, sloef dan kolom (pembesian), sehingga terlihat aktivitas…

Pemkab Lutim Gelar Kegiatan Dashat di Kecamatan Mangkutana
Kegiatan yang serentak dilakukan di 5 desa se Kecamatan Mangkutana dihadiri Plt. DPPKB Lutim, Aini Endis Anrika. Ia mengatakan, tujuan dari kegiatan ini guna meningkatkan pelaksanaan Optimalisasi Penyelenggaran Kegiatan Dashat di Kabupaten Luwu Timur. “Kegiatan ini bersifat nasional, olehnya itu, pemerintah daerah terus berupaya mengoptimalkan…

Bawaslu Luwu Timur Ajak Pemilih Pemula Lawan Politik Uang
Luwu Timur – Menghadapi Pilkada 2024 yang akan berlangsung pada 27 November 2024, Bawaslu Luwu Timur semakin serius menggandeng berbagai elemen masyarakat, termasuk pemilih pemula dalam menciptakan proses pemilihan yang bersih dan berintegritas. Anggota Bawaslu Luwu Timur, Sulkifli, menekankan pentingnya keterlibatan pemilih pemula dalam menjaga…

Advokasi, FERADI WPI – SUBUR JAYA LAWFIRM, Apresiasi Pelayanan Subdenpom IV/1-2 Pekalongan
Pekalongan – Tim dari Firma Hukum Subur Jaya & Rekan, yang merupakan bagian dari Forum Era Adil Warung Paralegal Indonesia (FERADI WPI), memberikan apresiasi atas pelayanan profesional yang diberikan oleh para penyidik di Subdenpom IV/1-2 Pekalongan. Kunjungan tim yang dipimpin langsung oleh Ketua Umum FERADI…

Banyak Kejanggalan Tersingkap dalam Persidangan Antonius Anak dari Lukminto PN Cianjur
Senin 30 September 2024 Bertempat di Pengadilan Negeri Cianjur, Jawa Barat. Pada Persidangan Pidana Dengan nomor perkara 262/Pid Sus/2024/PN Cjr. Dimana Bapak Ketua Umum FERADI WPI Donny Andretti, SH, SKom, MKom, CMd menjadi penasehat Hukum dari terdakwa Antonius anak dari Lukminto. Agenda hari itu adalah…