banner 720x90
BERITA, EKONOMI, LUWURAYA, SULSEL  

Luwurayapos.com, Luwu Timur, 29 Mei 2025 – Seluruh desa dan kelurahan di Kabupaten Luwu Timur telah menyelesaikan Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) terkait pendirian Koperasi Desa Merah Putih (Kopdes Merah Putih), tepat pada tanggal 26 Juni 2025. Sebagaimana diketahui, pendirian Kopdes Merah Putih merupakan amanah dari…