Anggota komunitas motor R15CI Chapter Luwu Timur menggelar anniversary ke 6. Komunitas motor Yamaha R15 Club Indonesia Chapter Luwu Timur merupakan salah satu komunitas motor anggota Yamaha R15 Club Indonesia, komunitas motor terbesar di Indonesia. Acara anniversary ini digelar pada hari Sabtu malam tanggal 23…